Pages

Rabu, 12 Februari 2014

Persiapan Menghadapi Tes Matematika


  1. Bacalah Materi Kisi-kisi soal yang akan diujikan
  2. Kemudian pelajari soal-soal yang telah diselesaikan pada tahun-tahun sebelumnya di kumpulkan soal, minimal tiga tahun berturut-turut.
  3. Cobalah berlatih soal-soal yang bertipe sama dengan ujian.
  4. Jika dari soal-soal itu ada yang sulit (belum bisa) dikerjakan tandai dengan tanda tanya (?).
  5. Kemudian tanyakan penyelesainnya kepada teman yang lebih paham atau pada guru pelajaran.
  6. Semakin rajin berlatih akan menambahkan pengalaman untuk menyelesaikan setiap soal ujian.
Good Luck ! Selamat mencoba, semoga bermanfaat

KOMENTAR ANDA

HTML Comment Box is loading comments...
 

Blogroll

Change Background of This Blog!


My Note

About